Singapore memang selalu jadi destinasi wisata bagi banyak wisatawan dari Indonesia. Alasan paling utama karena lokasinya yang dekat sehingga biaya transportasi ke sana tidak mahal. Ada beberapa tempat wisata yang paling diminati di Singapore. Dalam artikel ini hanya mencantumkan 3 tempat wisata Singapore Paling Diminati untuk mempermudah Anda yang punya keterbatasan waktu liburan di sini. Ini dia 3 lokasi tersebut.
Untuk mendatangi 3 lokasi tersebut Anda tidak butuh waktu yang panjang. Untuk Anda yang hanya punya masa liburan beberapa malam tetap bisa menghabiskan waktu dengan menghibur diri di berbagai lokasi wisata yang ada di Singapore. Apalagi jika Anda membawa anak-anak. Akan sangat menyenangkan mendatangi tiga lokasi wisata ini bersama mereka. Apalagi 3 lokasi wisata ini paling diminati di tour Singapore. Apa saja tempat wisata yang paling diminati tersebut? Simak ulasannya berikut ini.
1. Universal Studios
Bawa anak-anak ke Singapore? Jangan lupa mampir ke Universal Studio Singapore ya. Mirip dengan dufan yang ada di Jakarta dan anak-anak pasti suka di bawa ke sini. Meskipun ini adalah tempat wisata buatan tapi tetap menarik untuk dikunjungi. Anda dapat mencoba bermacam wahana yang menyenangkan dan mengasyikkan. Sayang harga tiketnya tidak semiring tiket dufan. Meksipun harga tiketnya yang cukup tinggi terutama pada hari libur, tanggal merah atau akhir pekan pengunjungnya tak pernah sepi lho. Tapi kalau ingin lebih hemat, cukup berfoto saja di depan lambang Universal Studio yang tidak perlu bayar untuk mengambil foto di sana.
Bawa anak-anak ke Singapore? Jangan lupa mampir ke Universal Studio Singapore ya. Mirip dengan dufan yang ada di Jakarta dan anak-anak pasti suka di bawa ke sini. Meskipun ini adalah tempat wisata buatan tapi tetap menarik untuk dikunjungi. Anda dapat mencoba bermacam wahana yang menyenangkan dan mengasyikkan. Sayang harga tiketnya tidak semiring tiket dufan. Meksipun harga tiketnya yang cukup tinggi terutama pada hari libur, tanggal merah atau akhir pekan pengunjungnya tak pernah sepi lho. Tapi kalau ingin lebih hemat, cukup berfoto saja di depan lambang Universal Studio yang tidak perlu bayar untuk mengambil foto di sana.
2. Orchard Road
Surga belanja adalah sebutan untuk Orchard Road karena banyak sekali pusat perbelanjaan yang dapat ditemukan di sini. Wisatawan yang suka berbelanja bisa berkunjung ke sini saat tour ke Singapore. Tidak perlu biaya masuk dan kalau hanya ingin melihat suasananya tentu saja tetap gratis ya. Pada malam hari suasana Orcard Road ini sangat indah. Kalau memang Anda niatnya mau belanja di sini menginaplah di hotel dekat Orchard Road. Ini akan mempermudah Anda yang membawa banyak barang belanjaan.
Surga belanja adalah sebutan untuk Orchard Road karena banyak sekali pusat perbelanjaan yang dapat ditemukan di sini. Wisatawan yang suka berbelanja bisa berkunjung ke sini saat tour ke Singapore. Tidak perlu biaya masuk dan kalau hanya ingin melihat suasananya tentu saja tetap gratis ya. Pada malam hari suasana Orcard Road ini sangat indah. Kalau memang Anda niatnya mau belanja di sini menginaplah di hotel dekat Orchard Road. Ini akan mempermudah Anda yang membawa banyak barang belanjaan.
Apa saja yang dapat Anda beli di sini? Fashion dengan kualitas internasional ada di sini lho. Banyka sekali orang Indonesia yang suka membelanjakan uangnya di sini. Karena harga produknya lebih murah dibandingkan di Indonesia. Jadi jangan heran kalau Anda menemukan banyak sekali orang Indonesia di jalan ini.
3. Sentosa Island
Tempat wisata berupa pulau ada di Singapore. Namanya Sentosa Island. Letak pulaunya dekat dengan pulau Batam. Di sini adalah pusatnya banyak hiburan. Mirip dengan Taman Impian Jaya Ancol yang ada di Jakarta sana. Di sini wisatawan dapat mencicipi beragam kuliner, menyaksikan beragam atraksi, beragam hiburan dan juga pantai yang ada di tempat ini dengan pemandangan indah. Ketika liburan akan ada banyak turis asing yang datang ke sini. Alasannya karena lokasi wisata yang bersih, tenang, dan juga nyaman. Anda juga dapat mengelilingi semua hiburan yang ada di sini dalam waktu sehari.
Tempat wisata berupa pulau ada di Singapore. Namanya Sentosa Island. Letak pulaunya dekat dengan pulau Batam. Di sini adalah pusatnya banyak hiburan. Mirip dengan Taman Impian Jaya Ancol yang ada di Jakarta sana. Di sini wisatawan dapat mencicipi beragam kuliner, menyaksikan beragam atraksi, beragam hiburan dan juga pantai yang ada di tempat ini dengan pemandangan indah. Ketika liburan akan ada banyak turis asing yang datang ke sini. Alasannya karena lokasi wisata yang bersih, tenang, dan juga nyaman. Anda juga dapat mengelilingi semua hiburan yang ada di sini dalam waktu sehari.
Anda dapat menggunakan kereta gantung untuk datang ke sini. Selama berada di kereta gantung Anda dapat menikmati indahnya Singapore dari bagian atas. Jadi alat transportasinya menjadi wahana hiburan tersendiri bagi Anda yang sedang liburan ke sini. Bagaimana? Sudah punya tanggal pasti untuk datang ke Singapore bersama teman dan keluarga? Mumpung sebentar lagi musim liburan dan banyak tempat liburan akan dipadati pengunjung ya! Silahkan hubungi Java Wisata Bandung untuk mendapatkan program tour promo liburan ke Singapore.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar